Penyebab Dan Cara Mengatasi Error 402 Saat Instal Tema Pihak Ketiga Xiaomi
Cara Mengatasi Error 402 Saat Instal Tema Xiaomi Pihak Ketiga - Akhir-akhir ini dunia icipers di guncangkan dengan satu masalah yang tidak bisa diselesaikan yaitu masalah error 402 saat menerapkan tema xiaomi pihak ketiga. Sebenarnya sih admin kagak tau cara mengatasinya bro, tapi mungkin saja tips mudah mengatasi error 402 saat menerapkan tema xiaomi ini bisa sedikit membantu kamu yang sedang mengalaminya.
Masalah error ini ada setelah kita memperbarui versi Miui, kemungkinan besar penyebabnya adalah pihak xiaomi mungkin hanya mau kita menginstal tema dari aplikasi theme manager yang memang sudah tersedia di smartphone xiaomi. Nah lalu bagaimana mengatasi agar kita bisa kembali menginstal tema pihak ketiga mtz xiaomi? Yuk cek sedikit triknya.
Download Juga :
Cara pertama, mungkin kamu masih menggunakan cara lama yaitu mengimpor tema lewat xiaomi theme manager yang mana cara ini sudah tidak bisa menyelesaikan masalahmu ketika kamu mengalami error 402 saat menerapkan tema pihak ketiga. Dan cara pertama ini wajib kamu coba yaitu instal dan gunakan miui theme editor apk untuk menginstal tema pihak ketiga. Caranya coba cek Disini.
Kalau kamu sudah menginstal aplikasi miui theme editor tapi tetap tidak bisa, mungkin kamu belum memperbarui aplikasinya menjadi versi terbaru. Coba cek di Playstore dan update aplikasinya menjadi versi yang terbaru. Setelah diperbarui, jangan langsung menerapkan tema yang mau di pakai, tapi di instal ulang melalui aplikasi Miui Theme Editor yang sudah diperbarui.
Nah bagi kamu yang sudah root, kamu wajib mencoba cara ini yaitu dengan memanfaatkan fitur Theme Authorization, Tapi cara ini harus dilakukan dengan sangat hati-hati karena ktika kamu mengalami masalah sekecil apapun, xiaomi kesayanganmu bisa bootlop kapan saja.
Jika semuanya tidak berhasil cobalah untuk menginstal Theme Manager Mod ke dalam system melalui custom recovery TWRP. Cara ini lumayan ampuh untuk mengatasi masalah error 402 saat menginstal tema mtz pihak ketiga. Silahkan download aplikasinya Disini.
Cara yang terakhir jika masalahmu tetap tidak teratasi adalah, kamu harus kembali atau downgrade versi miui kamu. Dikabarkan sekarang yang tidak bisa menerapkan tema adalah versi Miui 9.5 jadi setidaknya kamu harus terun ke versi sebelumnya.
Oke bro, mungkin pembahasan ini kurang penting, tapi mungkin saja diantara kamu ada yang merasa terbantu. Dan yang belum bisa menyelesaikan masalahnya, semoga bisa cepat terselsaikan ldan bisa menikmati tema-tema keren xiaomi karya disainer ternama. Oke bro itu tadi ulasanya. Jangan lupa terus ikuti oprexiaomi, untuk mendapatkan lebih banyak tips dan trik keren tentang xiaomi.
Masalah error ini ada setelah kita memperbarui versi Miui, kemungkinan besar penyebabnya adalah pihak xiaomi mungkin hanya mau kita menginstal tema dari aplikasi theme manager yang memang sudah tersedia di smartphone xiaomi. Nah lalu bagaimana mengatasi agar kita bisa kembali menginstal tema pihak ketiga mtz xiaomi? Yuk cek sedikit triknya.
Download Juga :
- Tema Xiaomi Mtz Karya Mujahid Saifullah
- Kumpulan Template ZW Google Paling Keren
- Kumpulan Tema Xiaomi Mtz Material Flat Terbaru
Trik Mudah Tentang Cara Mengatasi Error 402 Saat Instal Tema Xiaomi Pihak Ketiga
1. Menginstal MIUI Theme Editor
Cara pertama, mungkin kamu masih menggunakan cara lama yaitu mengimpor tema lewat xiaomi theme manager yang mana cara ini sudah tidak bisa menyelesaikan masalahmu ketika kamu mengalami error 402 saat menerapkan tema pihak ketiga. Dan cara pertama ini wajib kamu coba yaitu instal dan gunakan miui theme editor apk untuk menginstal tema pihak ketiga. Caranya coba cek Disini.
2. Perbarui Miui Theme Editor
Kalau kamu sudah menginstal aplikasi miui theme editor tapi tetap tidak bisa, mungkin kamu belum memperbarui aplikasinya menjadi versi terbaru. Coba cek di Playstore dan update aplikasinya menjadi versi yang terbaru. Setelah diperbarui, jangan langsung menerapkan tema yang mau di pakai, tapi di instal ulang melalui aplikasi Miui Theme Editor yang sudah diperbarui.
3.Menggunakan Theme Authorization
Nah bagi kamu yang sudah root, kamu wajib mencoba cara ini yaitu dengan memanfaatkan fitur Theme Authorization, Tapi cara ini harus dilakukan dengan sangat hati-hati karena ktika kamu mengalami masalah sekecil apapun, xiaomi kesayanganmu bisa bootlop kapan saja.
4.Download Theme Manager Mod
Jika semuanya tidak berhasil cobalah untuk menginstal Theme Manager Mod ke dalam system melalui custom recovery TWRP. Cara ini lumayan ampuh untuk mengatasi masalah error 402 saat menginstal tema mtz pihak ketiga. Silahkan download aplikasinya Disini.
5. Downgrade Versi MIUI
Cara yang terakhir jika masalahmu tetap tidak teratasi adalah, kamu harus kembali atau downgrade versi miui kamu. Dikabarkan sekarang yang tidak bisa menerapkan tema adalah versi Miui 9.5 jadi setidaknya kamu harus terun ke versi sebelumnya.
Oke bro, mungkin pembahasan ini kurang penting, tapi mungkin saja diantara kamu ada yang merasa terbantu. Dan yang belum bisa menyelesaikan masalahnya, semoga bisa cepat terselsaikan ldan bisa menikmati tema-tema keren xiaomi karya disainer ternama. Oke bro itu tadi ulasanya. Jangan lupa terus ikuti oprexiaomi, untuk mendapatkan lebih banyak tips dan trik keren tentang xiaomi.